Sabtu, 29 November 2014

Van Gaal : Kondisi Anderson Masih Belum Fit


Louis van Gaal menyampaikan kondisi Anderson yang menurutnya masih belum cukup fit untuk kembali bermain.
"Dia cedera tapi dia sekarang telah kembali berlatih dengan tim. Saya tidak bisa mengatakan apa yang terjadi musim lalu, namun dalam empat bulan di sini, dia memiliki banyak cedera."
"Jadi saya tidak bisa menilai dia, tetapi ketika dia berlatih, dia berlatih pada level yang baik. Dia tidak selalu fit dan itu yang lebih menjadi masalahnya sekarang."
"Saya tidak bisa memainkan dia sekarang karena Anda harus fit. Selama tiga bulan pertama budaya latihan adalah kebugaran. Itu adalah hal terkecil yang Anda butuhkan. Kebugaran profesional liga. Kebugaran adalah hal yang paling penting."
"Pertama Anda harus menunjukkan kebugaran Anda. Bukan hanya satu hari, tapi selama beberapa minggu." 
Source: Sportsmail

0 komentar:

Posting Komentar